Tag: Danau Sano Nggoang

Meski Warga Tetap Tolak, Pemerintah Ngotot Proyek Geothermal Wae Sano Dieksekusi Awal Tahun 2022  

Berbagai macam upaya telah dilakukan warga Wae Sano untuk menolak proyek itu, setidaknya sejak 2018 lalu. Diskusi, demonstrasi, menggelar rapat dengar pendapat dengan DPRD bahkan mengirimkan surat kepada Bank Dunia, semuanya sudah dilakukan. Pasalnya, mereka tidak pernah memberikan persetujuan agar para pemilik kepentingan di balik proyek boleh melanjutkan tahapan eksplorasi.

Tolak Geothermal, Warga Wae Sano Gelar Aksi Diam di Kantor DPRD Mabar  

Labuan Bajo, Floresa.co – Warga Desa Wae Sano, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), NTT menggelar Aksi Diam di Kantor DPRD kabupaten itu...

Warga Wae Sano: Proyek Geothermal Mengganggu Ruang Hidup Kami

Labuan Bajo, Floresa.co – Masyarakat Wae Sano, di Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), NTT tetap kukuh menolak eksplorasi geothermal di wilayah mereka....

Ini Delapan Destinasi Wisata Mengagumkan di Pulau Flores

Floresa.co – Tidak salah Duta Besar Prancis untuk Indonesia, Mme Corinne Breuze, menyebut Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) sebagai salah satu destinasi wisaya yang...
BerandaTOPIKDanau Sano Nggoang