Tag: STFK Ledalero

Buzzer dan Geliat Oligarki

Kehadiran para buzzer seperti bayang-bayang hampa, yang mendaraskan sejumlah fakta, menjinakan kesadaran, dan lantas memperkeruh suasana.

STFK Ledalero Gelar Seminar Tentang Sastra

Floresa.co - Sekolah Tinggi Filsafat Katolik (STFK) Ledalero, Maumere, Flores akan menggelar seminar yang membahas khusus topik tentang sastra. Seminar yang berlangsung di kampus sekolah...

STFK Ledalero Wisuda 184 Lulusan S1 dan S2

Maumere, Floresa.co - Sekolah Tinggi Filsafat Katolik (STFK) Ledalero, Sikka, Flores mewisuda 184 lulusan sarjana (S1) dan magister (S2) pada Sabtu, 30 April 2016. Sebanyak...

Seminar STFK Ledalero: Gereja Perlu Melayani Penderita HIV/AIDS

Maumere, Floresa.co - Dalam rangka menyongsong Wisuda Sarjana dan Pascasarjana pada akhir bulan ini, civitas akademika Sekolah Tinggi Filsafat Katolik (STFK) Ledalero-Maumere, Sikka-Flores mengadakan...

Aletheia Ledalero Pentaskan ‘Kotbah’

Maumere, Floresa.co - Mengantar para penikmat sastra masuk dalam suasana paska, kelompok teater Aletheia Ledalero mementaskan teater berjudul “Kotbah” pada Selasa malam 22 Maret...

STFK Ledalero Gelar Seminar Nasional Terkait Pembantaian Massal 1965

Maumere, Floresa.co - Dalam rangka memperingati 50 tahun peristiwa pembantaian massal terhadap orang yang diduga bagian dari Partai Komunis Indonesia (PKI) pada tahun 1965,...

In Memoriam Romo Ichon Tanis: Sang Seniman

Ruteng, Floresa.co- Kabar meninggalnya Romo Sirilus Sonni Tanis, Pr , yang juga biasa dipanggil Romo Ichon membawa duka mendalam bagi hampir sebagian besar para...

Yang Belajar Filsafat dan Teologi Harus Berperan Atasi Problem Sosial

Floresa.co – Mereka yang belajar filsafat dan teologi harus bisa mengaktualisasikan ilmunya itu dalam mendorong perubahan sosial dan menyikapir persoalan-persoalan krusial yang dihadapi masyarakat saat...

STFK Ledalero Wisuda 148 Sarjana Filsafat dan 55 Magister Teologi

Maumere, Floresa.co - STFK Ledalero, Maumere, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) menyelenggarakan acara wisuda 148 Sarjana Filsafat dan 55 Magister Teologi pada Sabtu (25/4/2015). Wisudawan program...

Film “Masih Ada Asa,” Bangkitkan Harapan Perempuan Korban

Floresa.co- Tim Relawan Untuk Kemanusiaan Flores (TRUK-F)  bersamma Peace Women Across the Global (PWAG) meluncurkan film dokumenter berjudul “Masih Ada Asa” di Aula St....

TRUK-F Luncurkan Film Dokumenter Terkait Kekerasan Terhadap Perempuan

Maumere, Floresa.co – Tim Relawan Untuk Kemanusiaan Flores (TRUK-F) bekerja sama dengan Peace Women Across the Global (PWAG) meluncurkan film dokumenter yang mengisahkan masalah...

Demokrasi dan Logika Balas Jasa

Oleh:  VENANSIUS HARYANTO Sebentar lagi lonceng demokrasi lokal kita di NTT akan kembali berdenting. Sejumlah kabupaten akan melangsungkan Pilkada. Pendaftaran cabub dan cawabub hingga blusukan...

Mahasiswa STFK Ledalero Gelar Konser di Ende

Floresa.co - Paduan suara para mahasiswa Sekolah Tinggi Filsafat Katolik (STFK) Ledalero, Maumere-Flores, Nusa Tenggara Timur menggelar konser di Ende, Selasa (30/12/2014) kemarin. Konser ini,...
BerandaTOPIKSTFK Ledalero