Tag: Pantai Pede di Labuan Bajo

Keluarga di Labuan Bajo yang Tergusur dari Lahan: ‘Kami Kehilangan Segalanya,’ – Masih Berjuang Lawan Pengusaha Asal Surabaya yang Diduga Pakai Keterangan Palsu

Keluarga Pati Masang kehilangan tanah 5.000 meter persegi di dekat Pantai Pede, Labuan Bajo yang ditempati selama berdekade. Ada dugaan penggunaan keterangan palsu yang menjadi alasan klaim oleh pengusaha asal Surabaya

Pantai Pede di Labuan Bajo: Dahulu ‘Diambil’ dari Publik oleh Pemprov NTT, Sekarang Dibiarkan Telantar

Beberapa tahun lalu pemerintah provinsi menentang protes elemen sipil, menyerahkan satu-satunya pantai yang masih bisa diakses bebas oleh publik di Labuan Bajo itu kepada perusahan swasta. Sekarang, pantainya tidak terawat, belum ada tanda-tanda dimaksimalkan untuk menambah pendapatan daerah seperti yang digembar-gemborkan.
BerandaTOPIKPantai Pede di Labuan Bajo