Sejumlah kasus pelecehan seksual terungkap di Flores dalam beberapa tahun terakhir, dengan pelaku orang-orang terdekat korban. Di Unika St. Paulus Ruteng sudah muncul mahasiswa yang berani melapor
Tidak ada senja kala untuk kolonialisme dan rasisme. Keduanya masih dipraktikkan hingga kini, termasuk lewat model pembangunan yang mendiskriminasi warga lokal
Tak hanya mengkritik pembesar, novel ini menghidupkan “dulce et utile,” istilah untuk menggambarkan karya sastra yang tidak saja menghibur tetapi juga memberi manfaat bagi pembacanya
Floresa.co - Publik di Kabupaten Manggarai – Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) masih terus menanti hasil akhir Pilkada yang digelar 9 Desember tahun lalu.
Memang,...
Floresa.co - Herybertus GL Nabit, calon bupati Manggarai-Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) yang menggugat hasil Pilkada ke Mahkamah Konstitusi (MK) mengatakan, pihaknya tidak bermaksud...
Jakarta, Floresa.co – Sidang pendahuluan gugatan Pilkada Manggarai – Flores oleh pasangan Herybertus GL Nabit-Adolfus Gabur (Hery-Adolf) ke Mahkamah Konstitusi (MK) sudah digelar pada...
Floresa.co – Deno Kamelus, calon bupati Manggarai – Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) mengomentari gugatan rivalnya dalam Pilkada ke Mahkamah Konstitusi (MK).
Pasangan Herybertus GL...
Floresa.co – Penyelenggara Pilkada di Kabupaten Manggarai – Flores Nusa Tenggara Timur (NTT) dilapor ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jakarta pada Selasa kemarin...
Floresa.co - Pasangan calon bupati dan wakil bupati Manggarai-Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) Herybertus GL Nabit-Adolfus Gabur menggugat hasil Pilkada ke Mahkamah Konstitusi (MK).
Pasangan...
Ruteng, Floresa.co - Di bawah terpal biru dan merah, yang jadi pelindung lebatnya guyuran hujan, sayup terdengar teriakan menolak surat jawaban dari Panitia Pengawas...
Ruteng, Floresa.co - Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Manggarai - Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) menegaskan, data hasil pemilihan kepala daerah 9 Desember lalu...
Floresa.co - Hingga siang ini, Selasa (15/12/2015), data formulir C1 di situs Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk Pilkada Kabupaten Manggarai - Flores, Nusa Tenggara...
Floresa.co - Pada hari ini, Minggu (13/12/2015), salah satu Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kecamatan Satar Mese Barat, Kabupaten Manggarai melakukan pencoblosan ulang, setelah...
Floresa.co – Calon bupati dan wakil bupati, Deno Kamelus-Victor Madur (Deno-Madur) masih unggul dalam perolehan suara di Pilkada Manggarai.
Menurut data di situs Komisi Pemilihan Umum...
Floresa.co – Proses perhitungan hasil Pilkada di Kabupaten Manggarai – Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) masih terus dilakukan.
Pada hari ini, Kamis (10/12/2015), akan dilakukan...