Segera Kembalikan, Hindari Pidana Pencucian Uang; Imbauan untuk Lembaga Gereja Penerima Dana Dugaan Korupsi BTS

Gereja dianggap memiliki sensitivitas moral ketika proaktif mengembalikan dana yang diduga hasil korupsi, tanpa harus menunggu putusan pengadilan.

Walbertus Wisang, Orang Dekat Johnny Plate yang Disebut-sebut Perantara Aliran Uang Korupsi BTS

Berasal dari Ruteng, Walbertus sudah lama menjadi staf Johnny Plate.

Eksepsi Johnny Plate Tak Singgung Aliran Dana ke Gereja di NTT

Floresa.co - Johnny Gerard Plate, eks Menteri Komunikasi dan Informatikan menyampaikan nota keberatan atau eksepsi terkait dakwaan korupsi proyek Base Transceiver Station 4G...

Lembaga Gereja yang Dapat Sumbangan dari Johnny Plate Prihatin, Siap Kembalikan Dana 500 Juta Secara Utuh

Lembaga itu juga menyatakan bersedia untuk diambil keterangan oleh penegak hukum, "bila diperlukan."
BerandaTOPIKJohnny Gerard Plate