Yayasan Sukma Lapor ke Komnas HAM Oknum Polisi yang Serang SMK Stella Maris

Oknum yang bertugas di Polres Mabar tersebut menyerang siswa SMK bernama Viki, gara-gara terlibat masalah dengan Renold, adik Erlando.

BACA: Terkait Masalah Pacar, Oknum Polres Mabar Masuk Ruang Kelas dan Gebuk Siswa SMK Stela Maris

Renold sempat berkelahi dengan Viki, karena mantan pacarnya jadian dengan Viki.

Menurut Viki, Renold tidak bisa menerima kenyataan tersebut. (Ferdinand Ambo/ARL/Floresa)

Dukung kami untuk terus melayani kepentingan publik, sambil tetap mempertahankan independensi. Klik di sini untuk salurkan dukungan!
Atau pindai kode QR di samping

BACA JUGA

spot_img