ReportasePeristiwaEdi Endi Dikabarkan Ganti Hamsi Sebagai Ketua DPRD Manggarai Barat

Edi Endi Dikabarkan Ganti Hamsi Sebagai Ketua DPRD Manggarai Barat

”DPP sudah terbitkan surat rekomendasi. Pa Edi Endi mendapat amanat menduduki kursi ketua DPR Mabar,”ujarnya.

BACA Juga: Proyek Jembatan Mangkrak di Lembor Selatan Diduga Milik Anggota Dewan Mabar

Nama Edi Endi sempat terseret dalam kasus dugaan proyek jembatan Wae Mege di Lembor Selatan. Jembatan ini mangkrak alias tidak dikerjakan dengan tuntas sesuai perencanaan, padahal sudah Rp 1,57 miliar dana yang digelontorkan.

Namun, Edi Endi yang berasal dari daerah pemilihan Lembor dan Lembor Selatan itu, menampik punya kaitan dengan proyek ini. (Ferdinand Ambo/PTD/Floresa)

DUKUNG KAMI

Terima kasih telah membaca artikel kami.

Floresa adalah media independen. Setiap laporan kami lahir dari kerja keras rekan-rekan reporter dan editor yang terus berupaya merawat komitmen agar jurnalisme melayani kepentingan publik.

Kami menggalang dukungan publik, bagian dari cara untuk terus bertahan dan menjaga independensi.

Cara salurkan bantuan bisa dicek pada tautan ini: https://floresa.co/dukung-kami

Terima kasih untuk kawan-kawan yang telah mendukung kami.

Gabung juga di Grup WhatsApp pembaca kami dengan klik di sini atau di Channel WhatsApp dengan klik di sini.

BACA JUGA

spot_img

TERKINI

BANYAK DIBACA