Tag: Floresa

Marsel Ahang Pertanyakan Mobil Dinas Wakil Ketua DPRD Manggarai

Ruteng, Floresa.co - Anggota DPRD Manggarai Marsel Nagus Ahang mempertanyakan keberadaan mobil dinas Wakil Ketua DPRD Simprosa Rianasari Gandut. Ia juga menduga pajero sport...

PLN Rayon Ruteng Diminta Perhatikan Jaringan Listrik di Desa Golo Nggorok

Ruteng, Floresa.co - Perusahan Listrik Negara (PLN) Rayon Ruteng diminta untuk melihat kondisi sambungan listrik di Desa Golo Nggorok, Kecamatan Wae Rii, Kabupaten Manggarai....

Terkait Wacana Penutupan TNK, Pelaku Pariwisata: Laiskodat Ngawur

Floresa.co - Pernyataan Laiskodat untuk menutup Taman Nasionanl Komodo (TNK) pada akhir 2018 yang lalu atas alasan konservasi dengan tegas ditolak oleh para pelaku...

Alasan Warga Wae Sano – Mabar Menolak Proyek Geothermal

Labuan Bajo, Floresa.co - Warga Wae Sano, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), Nusa Tenggara Timur (NTT) menolak proyek geothermal di wilayah itu....

Seleksi PPPK di Manggarai Hanya Diikuti 45 Peserta

Ruteng, Floresa.co - Seleksi kompetensi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kabupaten Manggarai berlangsung di SMAN 1 Langke Rembong pada Sabtu, 23 Februari...

Kepala Balai Taman Nasional Komodo Diganti

Labuan Bajo, Floresa.co - Pucuk pimpinan Balai Taman Nasional Komodo (BTNK), Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT) mengalami perubahan. Budi Kurniawan, yang menahkodai lembaga...

Atasi Krisis Air, Warga di Nggawut – Mabar Patungan Beli Tanah yang Miliki Mata Air

Labuan Bajo, Floresa.co – Krisis air masih menjadi masalah serius bagi Warga Nggawut, Desa Lawi, Kecamatan Kuwus, Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), NTT. Berbagai cara ditempuh...

Kadis PK Matim Dikabarkan Akan Dimutasi

Borong, Floresa.co - Lima hari usai pelantikan Andreas Agas-Stefanus Jaghur, Bupati dan Wakil Bupati Manggarai Timur (Matim), beredar isu pemutasian sejumlah pejabat di kabupaten...

Keuskupan Ruteng Mulai Beri Perhatian Terhadap ODGJ

Borong, Floresa.co – Keuskupan Ruteng, Manggarai-Flores, NTT, mulai menunjukkan geliatnya untuk memperhatikan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) di wilayah pelayanannya. Pastor Yuvens Rugi mengatakan,...

Kemendagri Akan Panggil Deno Terkait Hibah Tanah ke Pertamina

Jakarta, Floresa.co – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) berjanji memanggil Bupati Manggarai Kamelus Deno terkait polemik hibah tanah  milik kabupaten yang dipimpinnya itu kepada PT...

Bertahun-tahun Alami Krisis Air, Warga Nggawut-Mabar Minta Perhatian Pemda

Labuan Bajo, Floresa.co - Warga Kampung Nggawut, Desa Lawi, Kecamatan Kuwus, Manggarai Barat (Mabar), Nusa Tenggara Timur (NTT) mengeluh kurangnya persediaan air bersih untuk...

Dinilai Cacat Hukum, Warga Desa Mata Wae-Mabar Tolak Program Rehabilitasi Hutan

Labuan Bajo, Floresa.co – Masyarakat Desa Mata Wae, Kecamatan Sano Nggoang, Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), NTT menolak program rehabilitasi hutan dan lahan (RHL) milik...

Rayakan HUT ke-51, Sant’Egidio Labuan Bajo Ingin Terus Hidup Dalam Doa, Injil dan Pelayanan

Labuan Bajo, Floresa.co – Komunitas Sant’Egidio Labuan Bajo, menggelar syukuran ulang tahun komunitas itu yang ke-51 di Wisma Serikat SVD Ketentang, Labuan Bajo, Jumat...

Menyambut Hari Pers Nasional, Wartawan di Sikka Bersihkan Sampah

Maumere, Floresa.co -  Wartawan di Kabupaten Sikka, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) yang tergabung dalam Aliansi Wartawan Sikka (AWAS) membersihkan sampah di Maumere, ibu...
BerandaTOPIKFloresa